Attachment : Teori Penting Dari dan Dalam Hubungan Keluarga
oleh dr. Emilya Kusnaidi, SpKJ, dibaca: 566 kali
Attachment theory merupakan teori yang diajukan John Bowlby dan banyak digunakan dalam perkembangan psikoana... ..
oleh R. Hardyanta, dibaca: 700 kali
Kesehatan mental di tempat kerja, saat ini sudah menjadi perhatian penting bagi banyak perusahaan. Keterkaitan antara kesehatan mental karyawan dan angka produktivitas terus menjadi bahasan utama dalam setiap perencanaan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
Banyak Perusahaan sudah membuat rencana dan program untuk mendorong adanya kepedulian terhadap kesehatan mental karyawan. Kegiatan-kegiatan edukasi dalam bentuk diskusi kesehatan, seminar maupun aktivitas-aktivitas yang disusun untuk mengalihkan perhatian karyawan dari kesibukan dan tekanan pekerjaan sehari-hari.
Namun demikian, perlu dibahas lebih jauh tentang bagaimana sebaiknya sebuah perencanaan terhadap kepedulian kesehatan mental ini lebih komprehensif dan berkelanjutan.
Salah satu bagian dalam perencanaan program kepedulian tentang kesehatan mental adalah adanya pengenalan awal terhadap suatu gejala yang mungkin saja belum, sedang atau akan dialami oleh seorang karyawan.
Dengan melakukan skrining gejala-gejala awal kesehatan mental, secara berkala, maka ada banyak manfaat yang dapat diperoleh baik bagi karyawan yang bersangkutan maupun bagi manajemen Perusahaan. Salah satu intrumen skrining yang umum digunakan adalah dengan menggunakan kuesioner. Tersedia banyak jenis kuesioner yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan karyawan dan Perusahaan yang bersangkutan.
Dengan mengikuti skrining gejala sehat mental. ada 5 manfaat yang dapat diperoleh karyawan:
Demikian juga bagi manajemen Perusahaan, beberapa manfaat yang diperoleh adalah:
Melakukan skrining secara berkala tentunya akan sangat membantu keberhasilan sebuah program kepedulian, menciptakan budaya “baru” dalam lingkup kerja serta menjadi sebuah reputasi yang sangat baik bagi Perusahaan.
Sumber bacaan:
oleh dr. Emilya Kusnaidi, SpKJ, dibaca: 566 kali
Attachment theory merupakan teori yang diajukan John Bowlby dan banyak digunakan dalam perkembangan psikoana... ..
oleh dr. Emilya Kusnaidi, SpKJ, dibaca: 657 kali
Dalam dunia yang semakin sibuk dan terhubung secara digital, kita seringkali merasa terjebak dalam rutinitas sehari-h... ..
oleh RomanBlu, dibaca: 1626 kali
Kuesioner SCL-90 atau The Symptom Check List 90 sudah banyak dikenal dan banyak digunakan untuk mengidentifikasi adan... ..